Menu

Detail Artikel

Home/ Umum/Detail Artikel

3 Godaan Mengerikan Bagi Pemimpin

3 Godaan Mengerikan Bagi PemimpinDidunia ini sangat jarang adanya pemimpin yang bijaksana dan bertanggung jawab.Banyak dari kita yang mengatakan “Kalau Saya Jadi Pemimpin Pasti Saya Akan Menjadi Pemimpin Yang Baik”.Tapi sayangnya kebanyakan orang yang memiliki niat jadi pemimpin yang baik akhirnya tetap saja menjadi Pemimpin Busuk!Mengapa Bisa Demikian?!Karena terdapat 3 Godaan Mengerikan Bagi Seorang Pemimpin.

GOdaan Pertama Bagi Calon Pemimpin besar adalah Harta,banyak calon pemimpin besar yang tahan dengan godaan yang satu ini dan akhirnya menjadi seorang pemimpin yang korup dan tak memikirkan rakyatnya.
Godaan Kedua Calon Pemimpin Besar adalah wanita.Wanita memang bisa sebagai pententram hati dan jiwa tapi wanita bisa juga menjadi sebuah petaka.Saya rasa tidak sedikit pejabat di dunia yang tahan dengan godaan wanita sehingga akhirnya ya begitulah…
Godaan Terakhir bagi calon pemimpin besar adalah Kekuasaan.Banyak pemimpin di negeri ini takut dengan hilangnya kekuasaan yang dia miliki dan dia jg ingin memperbesar kekuasaan yang dia punya dengan cara-cara kotor.Ada juga Yang setelah mendapatkan kekuasaan berlaku sewenang-wenang dan Melupakan janji-janjinya Kepada Rakyat.Kalau Presiden kita Lupa Ga Ya Sama Janjinya Ke Kita?!
Well,saya rasa itu 3 Godaan Terbesar Bagi Pemimpin.Ada Yang Punya Solusi Untuk Menangkal 3 Godaan Tersebut?!

Artikel di ambil dari : gueadi.info 

 

Artikel Lainnya

Komentar Anda

uHhO3

0 Komentar

komentar masih kosong

Produk Kami

Facebook Page

Statistik Pengunjung

  • Hari ini
    :
    173
  • Kemarin
    :
    441
  • Bulan ini
    :
    974
  • Tahun ini
    :
    215796
  • Total
    :
    2429897
  • Hits Count
    :
    3470444
  • Now Online
    :
    4 Users